Lirik dan Terjemahan Lagu Amazing | Westlife

Mari kita pelajari lirik dan terjemahan Amazing dari Westlife.

Lirik dan Terjemahan Amazing dari Westlife

Amazing | Menakjubkan

 

You’re like a storm against the window
Kamu ibarat badai menempa jendela
Follow me around just like a shadow
Mengikuti kemana saja seperti bayangan
I’ll swim a never-ending ocean
Aku kan menyebrangi lautan yang tak berujung
Until you bring back your devotion
Hingga kamu membawa kembali kasih sayangmu
It’s like I live a thousand lifetimes
Aku seperti hidup seribu kali
Still looking for the one that feels right
Tapi masih tetap mencari orang yang rasanya tepat
See, moving on just isn’t working
Melangkah maju benar-benar tidak jalan, bukan?
You lit the fire that I burn in
Kamu menyalakan api yang membakar diriku


[Chorus:]
And all I’ve been doing is protecting
Dan yang kulakukan hanyalah melindungi
A lie for the sake of my pride
Dusta demi menjaga harga diriWhile all the others set me thinking
Sementara yang lain mulai membuatku berpikir
we could be more than just amazing
Kita bisa lebih daripada menakjubkan
I guess I’m holding on to my faith
Kukira aku berpegang teguh kepada keyakinanku
A silent hope I’m heading your way
Harapan diam-diam aku menuju ke jalanmu
And crawling over is so tempting
Dan merangkak kesana begitu menggoda
We could be more than just amazing
Kita bisa lebih daripada menakjubkan

[Chorus]

I couldn’t see it
Aku tak bisa melihatnya
I must have believed a lie
Aku pasti telah meyakini sebuah dusta
If I admit it would you let me make it right
Jika kuakui, maukah kau membiarkanku memperbaikinya
Is it all gone
Apakah semuanya sudah sirna?Oh no
Oh tidak
We could be more than just
Kita bisa lebih daripada sekedar
we could be more than just amazing
Kita bisa lebih daripada menakjubkan

[Chorus]
And all I’ve been doing is protecting
Dan yang kulakukan hanyalah melindungi
A lie for the sake of my pride
Dusta demi menjaga harga diri
While all the others set me thinking
Sementara yang lain mulai membuatku berpikir
straight to the point of what I’m feeling
langsung terhadap yang kurasakan
Oh we could be more than just amazing
Oh kita bisa lebih daripada sekedar menakjubkan



Lengkapi pengetahuan lirik Anda dengan belajar piano di sini

 

Belajar Bahasa Inggris dari Lagu Amazing

Dari lagu ini kita bisa belajar perbandingan kata sifat (Adjective Comparisons). Mai kita mulai.

 

Adjective Comparisons / Perbandingan Kata Sifat

Mari kita ambil salah satu kalimat dari lirik lagu di atas. “We could be more than just amazing.” Kita menggunakan kata “more” untuk menyatakan “lebih”. Misalnya more beautiful (lebih cantik), more interesting (lebih menarik). Mari kita lihat  konsep perbandingan bahasa Inggris secara menyeluruh.
Perbandingan kata sifat dalam bahasa Inggris secara garis besar bisa kita bagi dua :
  1. Kata sifat satu suku kata : Untuk menyatakan “lebih”, kita tinggal menambahkan akhiran er atau r, sedangkan untuk menyatakan “paling” kita tambahkan akhiran est atau st.
  2. Kata sifat dua suku kata atau lebih : Untuk menyatakan “lebih”, kita tinggal menambahkan kata more sebelum kata sifat yang bersangkutan, sedangkan untuk menyatakan “paling” kita tambahkan kata  most sebelum kata sifat tersebut.
Perhatikan tabel di bawah ini!
Tabel 1
No.  Kata Sifat / Adjectives                               Lebih            Paling   
1big = besarbigger = lebih besar biggest = paling besar
2small = kecilsmaller = lebih kecil smallest = paling kecil
3large = besar, luaslarger = lebih besar, lebih luas largest = paling besar, paling luas
4cheap = murahcheaper = lebih murahcheapest = paling murah
5thin = kurus, tipisthinner = lebih kurus, lebih tipis                                                                                                                     thinnest = paling kurus, paling tipis                                                                  
6slim = langsingslimmer = lebih langsingslimmest = paling langsing
7nice = indah, baik nicer = lebih indah, lebih baiknicest = paling indah, paling baik
8hard = keras, giat, sulitharder = lebih keras, lebih giat, lebih sulithardest = paling keras, paling giat, paling sulit
9hot = panashotter = lebih panashottest = paling panas


Tabel 2

No.        Kata Sifat / Adjectives                   Lebih Paling            
1expensive = mahalmore expensive = lebih mahalmost expensive = paling mahal
2modern = modernmore modern = lebih modernmost modern = paling modern
3serious = seriusmore serious = lebih seriusmost serious = paling serious
4comfortable = nyamanmore comfortable = lebih nyamanmost comfortable = paling nyaman
5complicated = rumitmore complicated = lebih rumitmost complicated = paling rumit
6sophisticated = canggihmore sophisticated = lebih canggihmost sophisticated = paling canggih
7beautiful = cantik more beautiful = lebih cantikmost beautiful = paling cantik
8amazing = menakjubkanmore amazing = lebih menakjubkanmost amazing = paling menakjubkan
9important = pentingmore important = lebih pentingmost important = paling penting

Lirik Dan Terjemahan Lagu Westlife Lain

Search

Latest Content

Our Network

Categories


Comments

13 responses to “Lirik dan Terjemahan Lagu Amazing | Westlife”

  1. […] Amazing dari Westlife American Dream dari LCD Soundsystem Angie dari The Rolling Stones Are you lonesome tonight dari Elvis Presley As Tears Go By dari The Rolling Stones Dance Monkey dari Tones and I   […]

  2. […] Amazing dari Westlife American Dream dari LCD Soundsystem Angie dari The Rolling Stones Are you lonesome tonight dari Elvis Presley As Tears Go By dari The Rolling Stones Dance Monkey dari Tones and I […]

  3. […] Right Amazing I wanna Grow Old With You Beautiful In White I Lay My Love On You Flying Without Wings I Have A […]

  4. […] Amazing dari Westlife American Dream dari LCD Soundsystem Angie dari The Rolling Stones Are you lonesome tonight dari Elvis Presley As Tears Go By dari The Rolling Stones Dance Monkey dari Tones and I […]

  5. […] Amazing I wanna Grow Old With You Beautiful In White When You Tell Me That You Love Me I Lay My Love On You Flying Without Wings If I Let You Go I Have A Dream My Love […]

  6. […] Amazing I wanna Grow Old With You Beautiful In White When You Tell Me That You Love Me I Lay My Love On You Flying Without Wings If I Let You Go I Have A Dream My Love […]

  7. […] Amazing I wanna Grow Old With You Beautiful In White When You Tell Me That You Love Me I Lay My Love On You Flying Without Wings If I Let You Go I Have A Dream My Love  […]

  8. […] Amazing I wanna Grow Old With You Beautiful In White When You Tell Me That You Love Me I Lay My Love On You Flying Without Wings If I Let You Go I Have A Dream My Love […]

  9. […] Amazing I wanna Grow Old With You Beautiful In White When You Tell Me That You Love Me I Lay My Love On You If I Let You Go I Have A Dream My Love […]

  10. […] Amazing I wanna Grow Old With You Beautiful In White When You Tell Me That You Love Me I Lay My Love On You If I Let You Go I Have A Dream My Love […]

  11. […] Amazing I wanna Grow Old With You Beautiful In White When You Tell Me That You Love Me I Lay My Love On You If I Let You GoMy Love […]

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *